PropellerAds
Home » » Mengenali Darah Istihadah

Mengenali Darah Istihadah

Posted by BLOG FANS on Friday, November 23


Setelah mempelajari tentang batas minimal dan maksimal menstruasi/haid sekarang tiba saatnya mempelajari tentang darah istihadah. Darah istihadah adalah darah yang keluar dari kemaluan seorang wanita yang tidak biasa seperti darah menstruasi atau darah nifas. Ulama sendiri biasa menyebut sebagai darah penyakit. Keluarnya tidak mempunyai keteraturan sebagaimana darah menstruasi.

Darah yang keluar secara kontinu tanpa henti melalui kemaluan seorang wanita oleh ulama disebut darah istihadah. Ada tujuh kriteria orang yang mengalami hal ini:
  1. Pemula dan dapat membedakan ciri-ciri darah
  2. Pemula namun tidak dapat membedakan ciri-ciri darah
  3. Terbiasa dan dapat membedakan ciri-ciri darah
  4. Terbiasa namun tidak dapat membedakan ciri-ciri darah
  5. Terbiasa dan dapat membedakan ciri-ciri darah sekaligus ingat kadar dan waktunya
  6. Terbiasa dan dapat membedakan ciri-ciri darah namun tidak ingat kadar dan waktunya
  7. Terbiasa dan dapat membedakan ciri-ciri darah namun hanya ingat kadar tanpa ingat waktu maupun sebaliknya; ingat waktu tanpa ingat kadarnya.
Masing-masing kriteria ini mempunyai penjelasan yang sangat panjang agar semua jelas, sebab masing-masing mempunyai konsekuensi hukum yang berbeda. Oleh karenanya 7 kriteria di atas akan satu persatu dalam postingan selanjutnya.

Thanks for reading & sharing BLOG FANS

Previous
« Prev Post

0 komentar:

Post a Comment

terimaksih sudah berkunjung
jangan bosen-bosen ya gan mampir kesini..!!
maservin19.blogspot.com